Rabu, 16 November 2011

Cara Menambahkan Blog ke Google Webmaster Tools

Mempercepat postingan sampai di pembaca dengan memasukan/mendaftarkan blog ke mesin pencari seperti google akan mempercepat blog terindex oleh mesin pencari juga menjaring pengunjung untuk datang ke blog kita. Dengan cara ini blog kita lebih cepat di index google sehingga lebih besar peluang untuk mendapatkan pengunjung yang lebih banyak.

Disamping itu banyak sekali manfaat yang kita dapat dengan mensubmit blog ke google webmaster tools ini, setelah blog kita terdaftar di google webmaster maka dengan mudah kita dapat memeriksa hal-hal seperti dibawah ini:
  • Data yang berhasil di index oleh google pada blog kita
  • Kata kunci yang kita gunakan
  • Halaman yang gagal di index google
  • Mengenai  link yang gagal diindex
  • Duplicate conten dan masih banyak data-data lainya yang sangat berguna dalam evalusi blog kita.
Cara mendaftar/submit ke google webmaster cukup mudah yaitu:
  1. Login dulu ke blogger dengan gmail
  2. Masuk ke dasboard
  3. Klik google webmaster ( ada pada bagian bawah)
  4. Add site dan masukan alamat situs anda
  5. Copy kode html yang anda peroleh (jangan verify dulu)
  6. Buka tab satu lagi, masuk ke blogger:
    • Klik dasboard
    • Design/rancangan
    • Edit HTML
    • Jangan lupa untuk mencentang kotak Expand Widget Templates, lalu paste kode html tadi dibawah . Untuk mempermudah menemukannya tekan (CTL + F) lalu ketikan kata .  
    • Save Template
  7. Kembali ke halaman google webmaster tools, lalu verify
  8. Selesai
Silahkan tinggalkan kritik dan saran anda pada bagian komentar.

0 comments:

Entri Populer

Affiliate marketing

Cara Membuat Website dengan Wordpress (WWP) | Plus Cara Detail Mendatangkan Pengunjung
free web site traffic and promotion