Jumat, 04 November 2011

Situs Penyedia Aplikasi Keyword Gratis

Memanfaatkan tools keyword gratis untuk  menggiring pengunjung ke blog serta Optimasi blog ke mesin pencari adalah tujuan dari penggunaan keywords untuk mendulang traffic. sebenarnya sudah banyak aplikasi keywords yang beredar di internet, tapi sebagian besar dari tools-tools tersebut bukanlah tools gratisan alias berbayar.

Meskipun banyak tool yang berbayar tetapi ada tools gratisan yang bisa anda gunakan untuk mencari keywords yang banyak dicari oleh pengguna search engine. Anda tidak perlu kawatir kalau gratisan itu tak bermutu, tools pencari keyword ini sangat berkualitas karena merupakan produk dari google. Tools ini adalah google insights for search dan keyword-finder.net.

Aplikasi ini dapat membantu Anda mencari keyword terpopuler dalam 7 hari, 30 hari maupun dalam kurun waktu beberapa tahun. Selain itu dapat juga digunakan untuk melihat pencarian berdasarkan lokasi maupun negara.

Google insights dapat juga dibuka dari google adwords, seperti pada gambar dibawah ini:


Dengan mengklik tanda yang dilingkar maka akan muncul gambar seperti dibawah. Selanjutnya anda dapat memilih kata-kata yang akan di optimasi. 




0 comments:

Entri Populer

Affiliate marketing

Cara Membuat Website dengan Wordpress (WWP) | Plus Cara Detail Mendatangkan Pengunjung
free web site traffic and promotion